Pesona Sota, Tugu 0 Km Perbatasan Indonesia-Papua Nugini

iNews
Saat mengunjungi Kabupaten Merauke, Papua, Anda bisa mampir ke tapal batas Indonesia-Papua Nugini di Distrik Sota.

MERAUKE, iNews.id - Saat mengunjungi Kabupaten Merauke, Papua, Anda bisa mampir ke tapal batas Indonesia-Papua Nugini di Distrik Sota. Hal menarik di tapal perbatasan ini terdapat tugu kembar seperti di Sabang, Aceh.

Selain itu, terdapat titik 0 kilometer Merauke-Sabang yang menjadi ikon wisata. Bila di Sabang, Aceh menjadi penanda ujung barat, Merauke merupakan penanda ujung timur Indonesia. Berikut video selengkapnya

Video Editor: Muarif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Sambut HUT ke-79 RI, Polda NTT Gelar Turnamen Futsal di Wilayah Perbatasan

Video
1 tahun lalu

Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan 6,3 Kg Sabu di Perbatasan Indonesia-Malaysia

Video
2 tahun lalu

Tugu Nol Kilometer Indonesia, Miliki Pulau Eksotis dan Tawarkan Keindahan Pesona Alam

Video
2 tahun lalu

Tinjau Pos Pengamanan Perbatasan RI-Malaysia, Wapres Ma'ruf Pergi ke Ambalat

Video
3 tahun lalu

Lupa Matikan Kompor Gas saat Rayakan Lebaran, Rumah Warga Terbakar di Merauke

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal