Pj Gubernur Heru Perintahkan Dinkes Lakukan Tracing setelah Kasus Cacar Monyet Ditemukan di Jakarta

Rani Stones Sanjaya
Reza Ramadhan
Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono mengonfirmasi temuan kasus cacar monyet yang disebebkan virus monkeypox di Ibu Kota.

JAKARTA, iNews.id - Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono mengonfirmasi temuan kasus cacar monyet yang disebebkan virus monkeypox di Ibu Kota. Kasus cacar monyet ditemukan pada 14 Oktober lalu.

Saat ini pasien menjalani isolasi selama pekan di RS untuk menjalani perawatan. Heru juga telah memerintahkan Dinas Kesehatan DKI Jakarta untuk melakukan tracing.

Sejumlah warga yang kontak fisik pun saat ini tengah menjalani pemeriksaan kesehatan.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Didampingi Pj Gubernur Heru Budi, Gibran Bagikan Makan Bergizi Gratis di SMAN 70 Jaksel

Video
1 tahun lalu

Antisipasi Mpox di Jember, RSD Dokter Soebandi Siapkan 6 Kamar Isolasi

Video
1 tahun lalu

Uji Coba Makan Bergizi Gratis di SDN Cipayung 04

Video
1 tahun lalu

Pemprov DKI Uji Coba Makan Bergizi Gratis di SDN 04 Cipayung

Video
1 tahun lalu

Heru Budi Tinjau Uji Coba Makan Bergizi Gratis di SDN 04 Cipayung Jaktim 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal