Polisi: 19 Saksi Diperiksa terkait Insiden Penembakan Kantor MUI

Denhelmi Sajangbati
Polisi memeriksa 19 orang saksi terkait insiden penembakan di Kantor MUI yang dilakukan seorang pria bernama Mustofa pada Selasa (2/5/2023) lalu.

JAKARTA, iNews.id - Polisi memeriksa 19 orang saksi terkait insiden penembakan di Kantor MUI yang dilakukan seorang pria bernama Mustofa pada Selasa (2/5/2023) lalu. Di antaranya delapan orang dari pihak MUI, empat orang dari pihak keluarga dan tujuh saksi dari kasus yang menjerat pelaku sebelumnya.

Dari hasil penyelidikan yang dilakukan oleh Densus 88 Antiteror Mabes Polri dan Polda Metro Jaya, dipastikan pelaku tidak termasuk dalam jaringan teroris.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

3 Terduga Teroris Ditangkap di Batu, Polisi Lakukan Penyelidikan Mendalam

Video
1 tahun lalu

Tiga Terduga Teroris yang Diamankan Polisi Dikenal Sangat Tertutup

Video
1 tahun lalu

Densus 88 Gerebek Rumah Sekeluarga Terduga Teroris Asal Jakarta di Malang

Video
1 tahun lalu

Respons Menkopolhukam Usai Dugaan Penguntitan Jampidsus oleh Densus 88

Video
2 tahun lalu

Polisi akan Periksa Kejiwaan Pria yang Serang Penjaga Rumah Dinas Kapolri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal