SUMATRA SELATAN, iNews.id - Polisi menangkap tiga pelajar di Ogan Komering Ilir, Sumatra Selatan, pelaku pembunuhan seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS). Motif pembunuhan karena sakit hati diduga korban memiliki hubungan terlarang dengan ketiga pelaku.