Presiden Jokowi Lepas Bantuan Kemanusiaan untuk Gaza dan Sudan, Total Rp30 Miliar

Ifaldi Musyadat
Raka Novianto
Presiden Jokowi resmi melepas bantuan kemanusiaan untuk korban konflik di Gaza dan Sudan. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Jokowi resmi melepas bantuan kemanusiaan untuk korban konflik di Gaza dan Sudan. Lokasi pelepasan di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Rabu (3/4).

Adapun bantuan yang dikirim berupa obat-obatan hingga kebutuhan kesehatan lainnya. Nilai bantuan kemanusiaan untuk Gaza dan Sudan ini kurang lebih mencapai Rp30 miliar. 

Jokowi menyebut Indonesia selalu berkomitmen menjaga perdamaian dunia serta terlibat aktif dalam visi misi kemanusiaan, baik akibat perang maupun karena bencana.

Produser: Akira AW

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
3 bulan lalu

60 Truk Bantuan Kemanusiaan Indonesia Dikirim ke Gaza Lewat Perbatasan Yordania

Video
5 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Israel Serang Kapal Bantuan ke Gaza, Culik Greta Thunberg dan Aktivis Lainnya

Video
7 bulan lalu

Palang Merah Indonesia Kirim 7 Ton Bantuan untuk Korban Gempa Myanmar

Video
1 tahun lalu

Lepas Bantuan Kemanusiaan Untuk Papua Nugini & Afganistan, Jokowi: Semoga Lekas Bangkit

Video
1 tahun lalu

Ada Upaya Sistematis Hambat Bantuan Kemanusiaan ke Gaza, Menlu Retno: Indonesia Kutuk Keras

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal