Puncak Arus, Volume Kendaraan di Ruas Tol Terus Meningkat

JAKARTA, iNews.id - Peningkatan volume kendaraan pada libur Natal dan Tahun Baru terlihat sejak malam. Antrean kendaraan terjadi beberapa ratus meter menuju Tol Cikarang Utama.

Berbagai langkah antisipasi telah dilakukan PT Jasa Marga. Salah satunya dengan memberlakukan contraflow dari km 28 sampai dengan km 50 ke arah Tol Cikampek. Selain itu, kendaraan barang sumbu tiga dilarang masuk Tol Cikarang Utama.

Untuk memudahkan pengisian e-money atau uang elektronik disediakan fasilitas top-up di seluruh rest area Tol Jakarta-Cikampek. Jasa Marga juga menambah gardu di Gerbang Tol Ciakarang Utama dari 14 gardu menjadi 20 gardu agar tidak menambah antrean panjang.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Menko PMK Ungkap Mobilitas Warga Naik 143 Persen Sambut Libur Nataru

Video
3 tahun lalu

Perajin Rotan di Medan Siapkan Stok untuk Natal dan Tahun Baru

Video
4 tahun lalu

Meski Arus Tol Jatim Masih Normal, Polisi Batasi Pengunjung Rest Area

Video
4 tahun lalu

Kapolda Jateng Pantau Arus Mudik Nataru dan Larang Perayaan Tahun Baru

Video
4 tahun lalu

Sambut Nataru, Perajin Jual Pernik Natal dari Barang Bekas di Pematangsiantar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal