Rupiah Terpuruk, Prabowo Percayakan Pembenahan Ekonomi pada Pemerintah

iNews

JAKARTA, iNews.id - Bakal calon presiden (Bacapres) Prabowo Subianto turut mengimbau sejumlah pihak terkait kondisi nilai tukar rupiah yang terpuruk terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Prabowo mempercayakan pembenahan kondisi ekonomi Indonesia kepada pemerintah.

Prabowo mengatakan, masyarakat harus waspada melihat kondisi ekonomi saat ini. Dia menyebut ini semacam tanda bahwa ekonomi harus diurus dengan baik.

Video Editor : Mu'arif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
6 bulan lalu

Prabowo: Penegak Hukum Diancam hingga Selamatkan Ratusan Triliun

Video
6 bulan lalu

Massa Buruh Mulai Ramaikan Kawasan Monas, Datang Bawa Harapan

Video
7 bulan lalu

Cerita Warga Nekat Jalan dari Medan ke Jakarta untuk Lebaran dengan Presiden Prabowo

Video
7 bulan lalu

Menko AHY Pastikan Hubungan SBY, Presiden Prabowo dan Megawati Adem

Video
7 bulan lalu

Puan Sebut Megawati Ingin Video Call Prabowo, Akhirnya Hanya Titip Pesan Lewat Didit

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal