Seluruh Jenazah Korban Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Berhasil Teridentifikasi

Rio Manik
Ifaldi Musyadat
Tujuh jenazah korban kebakaran toko bingkai di Mampang Prapatan berhasil teridentifikasi (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Tujuh jenazah korban kebakaran toko bingkai di Mampang Prapatan berhasil teridentifikasi. Hasilnya 4 berasal dari satu keluarga yakni, Pria berinisial TT (75), Wanita berinisial H (39), bayi laki-laki R(2), anak laki-laki A (7). 

Sementara 3 jenazah lainnya merupakan wanita yang bekerja sebagai asisten rumah tangga, yakni T (25), S (22) dan J (18). Usai teridentifikasi 3 jenazah ART dibawa ke kampung halamannya masing-masing. Sedangkan jenazah 1 keluarga dibawa ke rumah duka di kawasan Jakarta Barat.


Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 bulan lalu

Orang Tua Korban Ponpes Al Khoziny Pilih Ikhlas, Tak Akan Tuntut!

Video
3 bulan lalu

Jenazah Marsma TNI Fajar Adriyanto Dimakamkan Besok di Probolinggo

Video
4 bulan lalu

Kabar Terbaru Konflik Thailand-Kamboja di Daerah Perbatasan 

Video
4 bulan lalu

Perang Thailand-Kamboja Pecah! 12 Orang Tewas

Video
4 bulan lalu

Kabar Terbaru Terbakarnya Kapal KM Barcelona, 5 Orang Tewas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal