JAKARTA, iNews.id – Ozy Syahputra sukses berperan sebagai hantu botak dan nyentrik di film ‘Si Manis Jembatan Ancol’. Sepanjang menjalani perannya tersebut, Ozy mengaku tidak punya pengalaman buruk yang berhubungan dengan mistis.
Selain akting, Ozy rupanya punya bakat lain di bidang tarik suara. Terbukti di era 1980-an, Ozy juga pernah menjadi bintang radio di tingkat Sumatera Utara (Sumut). Kini, dia pun mulai fokus menggeluti dunia menyanyi.
Video editor: Ifaldi Musyadat