Tak Diberi Uang, Pemuda di Lampung Perkosa Ibu dan Adik Kandung
LAMPUNG, iNews.id - Karena tak diberi uang oleh ibunya, seorang pemuda di Kecamatan Katibung, Kabupaten Lampung Selatan, tega memperkosa ibu kandung dan adiknya sendiri yang masih di bawah umur. Perbuatan bejat pelaku dilakukan sejak 2021.
Editor : Wahyu Triyogo
Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari!