Tiba di RSUD Tarakan, Dharma Pongrekun-Kun Wardana Siap Ikuti Tes Kesehatan 

Ifaldi Musyadat
Feldy Utama
Dharma Pongrekun-Kun Wardana tiba di RSUD Tarakan, Jakarta Pusat, Minggu (1/9/2024). (Foto: iNews.id)

JAKARTA,iNews.id - Dharma Pongrekun-Kun Wardana tiba di RSUD Tarakan, Jakarta Pusat, Minggu (1/9/2024). Keduanya tiba di lobi Gedung Sky Hospital dan langsung naik menuju lantai 9. 

Mereka akan melaksanakan serangkaian pemeriksaan kesehatan. Mereka kemudian mengganti pakaian sejenis piyama rumah sakit. Lalu keduanya tampak mengisi dokumen yang telah dipersiapkan.

Produser: Akira AW
Video Editor: Ifaldi Musyadat

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
11 bulan lalu

Pramono Anung Bentuk Tim Transisi Jelang Pelantikan, Ini Anggotanya

Video
11 bulan lalu

Kemana Arah Dukungan Dharma Pongrekun jika Pilkada Jakarta Berlangsung 2 Putaran?

Video
11 bulan lalu

Menang Besar di TPS Megawati, Pramono-Rano Raih 216 Suara, RK-Suswono hanya Dapat 77 Suara

Video
11 bulan lalu

TPS 31 Lebak Bulus, Lokasi Dharma Pongrekun Nyoblos Pilkada Jakarta

Video
12 bulan lalu

Kampanye Akbar Terakhir, Dharma-Kun Hanya Dikelilingi Sejumlah Warga Berdiri di Atas Terpal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal