Tolak Kenaikan BBM Bersubsidi, Massa PB HMI Demo di Patung Kuda

Carlos Roy Fajarta
Massa PB HMI demo menolak rencana kenaikan BBM bersubsidi.

JAKARTA, iNews.id - Massa PB HMI demo menolak rencana kenaikan BBM bersubsidi. Massa berdemo di depan Patung Kuda Arjuna, Jakarta Pusat, Senin (29/8/2022).

Polisi sudah menutup akses Jalan  Medan Merdeka Barat. Mobil orasi tampak berhenti di depan Gedung Sapta Pesona yang menjadi batas barikade kawat berduri menuju ke arah Istana Kepresidenan.

Sejumlah petugas berjaga-jaga di arah Istana Kepresidenan. Massa akan bergerak melanjutkan aksi di depan Gedung DPR Senayan Jakarta.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Gelar Unjuk Rasa di Depan KPU RI, HMI Desak segera Keluarkan PKPU Sesuai Putusan MK

Video
1 tahun lalu

Resmi! Ini Rincian Harga BBM Pertamina Per 1 Agustus 2024

Video
2 tahun lalu

Menteri BUMN Erick Thohir Buka Suara soal Beli BBM Subsidi Harus Tepat Sasaran

Video
2 tahun lalu

Jokowi Tanggapi soal Wacana BBM Naik: Nanti yang Sampaikan Pertamina

Video
3 tahun lalu

Resmi Siang Ini, Harga Pertamax dan BBM Lain Turun Mulai Pukul 14.00 WIB 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal