Tren Kopi, 3D Latte Art Bakal Booming di 2019

Siska Permata Sari

JAKARTA, iNews.id – Kopi kini sudah menjadi gaya hidup bagi banyak kalangan. Bahkan, kopi turut pula mewarnai tren kuliner di Indonesia.

Saat ini kopi kopi banyak ragamnya. Salah satunya adalah latte art.

Di dunia kopi, latte art merupakan sebuah seni untuk menyajikan kopi dengan pola dan desain di permukaan kopi.

Menurut Ajie Subekti, barista di Koelaccino, Terasa Cafe, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, latte art biasanya diterapkan di latte, cappuccino, atau mochachino. Jika di tahun-tahun sebelumnya, es kopi susu sedang booming, tren tahun depan ada 3D latte art.

Jika latte art biasanya berbentuk love, rosetta (tulip), dan swan (angsa), 3D latte art ini bisa berbentuk kucing atau beruang yang seolah-olah keluar dari cangkir kopi. Namun untuk membentuk 3D latte art membutuhkan foam yang lebih banyak sehingga mudah dibentuk.

Video Editor: Mu’arif Ramadhan
Cameraman: Indra Setya Budi

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Video
7 tahun lalu

Tren 2019, Lezatnya Spaghetti Campur Oncom Favorit Milenial

Video
7 tahun lalu

Lezatnya Pizza Rendang, Menu Italia Dipadu Masakan Indonesia

Video
7 tahun lalu

Bocorkan Tren Aksesori 2019, Rinaldy Yunardi Ingin Fashion Indonesia Maju

Video
7 tahun lalu

Selain Penentu Tren Warna Make-Up Dunia, Ini Gebrakan Martha Tilaar Group di 2019

Video
7 tahun lalu

Mau Bikin Pizza Sehat dan Tak Bikin Gemuk? Ini Caranya Bisa Dicoba di Rumah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal