Ulang Tahun Ke-125 Tahun, Johnson Baby Luncurkan 125 Video

iNews Pagi
JAKARTA, iNews.id - Johnson Baby meluncurkan 125 video dengan tema "Terbaik untuk Bayi" dalam merayakan ulang tahunnya ke-125 tahun. Johnson's and Johnson's juga meluncurkan topik terkait perkembangan serta pengasuhan bayi dan anak. 
 
Dari total 125 video, telah dikeluarkan 25 video untuk memulai percakapan penting dengan orang tua Indonesia. 
 
Video ini merupakan bentuk penghargaan Johnson's and Johnson's untuk ibu Indonesia atas kepercayaan dan video edukasi sebagai bentuk penghargaan kepada ibu di Indonesia loyalitas mereka terhadap produk bayi Johnson. Diharapkan Johnson's and Johnson's dapat mengawal para ibu di Indonesia untuk melahirkan generasi yang berkualitas.
 
Perayaan ini dihadiri sejumlah pakar kesehatan yang juga menjadi pembicara dalam acara tersebut. Tampak hadir Direktur Kesehatan Kementerian Kesehatan Indonesia Eni Gustiana, Spesialis Anak Meita Damayanti, dan Pakar Inisiasi Dini Utami Roesli.
 
Video Editor: Teza Ramananda
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 bulan lalu

Anies Baswedan Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk Presiden Prabowo Subianto

Video
1 tahun lalu

Demi Fantasi, Suami di Mojokerto Tega Jual Istrinya

Video
1 tahun lalu

Jokowi  Ulang Tahun, Relawan di Jawa Barat Gelar Doa Bersama dan Potong Tumpeng 

Video
2 tahun lalu

Ulang Tahun Hotman Paris Undang 1000 Anak Yatim dan Sumbang Rp1 Miliar

Video
2 tahun lalu

Ulang Tahun ke-62 Tahun, Jokowi Blusukan ke Sejumlah Pasar di Bogor

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal