Video 10.000 Usaha Warteg di Jakarta Pindah akibat Biaya Sewa Mahal

Ifaldi Musyadat
Puluhan ribu pengusaha warteg di DKI Jakarta menutup usahanya. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Puluhan ribu pengusaha warteg di DKI Jakarta menutup usahanya. Para pengusaha memilih membuka warteg di wilayah Bodetabek yang biaya sewanya lebih murah.

Diketahui, jumlah pedagang warteg di Jabodetabek ada 40.000. Sementara itu, sekitar 25% atau 10.000 pedagang yang berjualan di Jakarta.

Sebanyak 10.000 pengusaha warteg pindah dari wilayah Jakarta karena tidak sanggup membayar sewa tempat berjualan. Berikut video selengkapnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
5 tahun lalu

Video Ribuan Warteg di Jabodetabek Terancam Gulung Tikar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal