Video Evakuasi Karyawan Terjebak Lift di Jakarta Berlangsung Dramatis

Rio Manik
Mochamad Nur
Akibat lift salah satu gedung di Matraman, Jakarta Timur mati, seorang karyawan terjebak.

JAKARTA, iNews.id - Akibat lift salah satu gedung di Matraman, Jakarta Timur mati, seorang karyawan terjebak. Korban terjebak di dalam lift di antara lantai dua dan lantai tiga.

Petugas pemadam kebakaran melakukan pertolongan dengan mengevakuasi korban. Petugas pemadam kebakaran berupaya keras mengeluarkan tubuh korban dari dalam lift.

Evakuasi berlangsung dramatis karena ruang untuk korban keluar dari lift tersebut cukup sempit. Berikut video selengkapnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Mahasiswa dan Dosen Terjebak Lift, Nyaris Kehabisan Oksigen di Kampus Universitas Fajar

Video
2 tahun lalu

Wanita Terjepit Lift Barang di Kos Mewah Tanah Abang, Evakuasi Dramatis

Video
3 tahun lalu

ASN Hamil Terjebak Lift yang Tiba-Tiba Mati di Balai Kota Depok, Evakuasi Berjalan Dramatis

Video
3 tahun lalu

Ombudsman Soroti Penemuan Mayat di Lift Bandara Kualanamu

Video
4 tahun lalu

6 Orang di Bekasi Terjebak dalam Lift

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal