Video Full Highlight, Serasa Tim Eropa, Timnas Indonesia U-23 Bermain Ciamik Tundukkan Korea Selatan Lewat Adu Penalti

Mu'arif Ramadhan
Timnas Indonesia U-23 tampil memukau saat melawan Timnas Korea Selatan U23 di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar Jumat (26/4/2024) dini hari WIB.

JAKARTA, iNews.id - Timnas Indonesia U-23 tampil memukau saat melawan Timnas Korea Selatan U23 di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar Jumat (26/4/2024) dini hari WIB. Perlawanan sengit Garuda Muda membuahkan hasil menundukan Timnas Korea Selatan U23 melalui adu penalti 11-10.

Adu penalti harus digelar karena kedua tim bermain imbang 2-2 hingga perpanjangan waktu. Dua gol Indonesia di waktu normal dicetak Rafael Struick pada menit ke-15 dan 45+3. Sedangkan, Timnas Korea Selatan U-23 membalas via gol bunuh diri Komang Teguh (45), dan Jeong Sang-bin (84).

Pelatih Shin Tae-yong (STY) mengaku senang bisa mengantar Timnas Indonesia U-23 menembus semifinal. Selanjutnya, Timnas Indonesia U-23 akan berhadapan dengan pemenang laga Uzbekistan U-23 versus Arab Saudi U-23.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
5 hari lalu

Shin Tae-yong Berpeluang Kembali Latih Timnas Indonesia, Pengamat: Penuh Kejutan

Video
13 hari lalu

Nasib Patrick Kluivert di Timnas Indonesia Terancam Usai Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026

Video
3 bulan lalu

Erick Thohir Sebut Lini Serang Timnas Harus Dikoreksi

Video
3 bulan lalu

PSSI Menang Banding ke AFC, Jadwal Timnas Indonesia vs Irak Resmi Diubah!

Video
5 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Kluivert Bongkar Kesalahan Fatal Timnas Indonesia Dibantai Jepang 0–6

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal