Video Jelang MotoGP 2022, Pintu Masuk Pelabuhan dan Perairan NTB Dijaga Ketat

Mochamad Nur
Hari kasidi
Jelang event MotoGP 2022, seluruh tim pengamanan pintu masuk pelabuhan dan wilayah perairan NTB diberikan pengarahan.

JAKARTA, iNews.id - Jelang event MotoGP 2022, seluruh tim pengamanan pintu masuk pelabuhan dan wilayah perairan NTB diberikan pengarahan. Pengarahan disampaikan oleh Ketua Tim Susatgas Polairud Polda NTB.

Tim ini bertugas mengamankan empat pintu masuk pelabuhan dan perairan di wilayah NTB. Sejumlah kapal patroli, dan rabber milik Ditpolairud Polda NTB, dan TNI AL Lanal Mataram dan milik stackeholder terkait lainnya.

Seperti Bea Cukai dan Basarnas turut ambil bagian untuk mendukung tugas pengamanan pintu masuk pelabuhan dan perairan NTB. Menyambut event MotoGP, helikopter Baharkam Polri juga turut diperbantukan dalam patroli.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 bulan lalu

Erick Thohir Ungkap Komentar Valentino Rossi soal Sirkuit Mandalika: Bagus tapi Menantang

Video
12 bulan lalu

Jelang Race GP Malaysia 2024, Fans MotoGP Asal Indonesia Ramaikan Sirkuit Sepang Sejak Pagi

Video
1 tahun lalu

 Potret Penonton MotoGP Thailand 2024 Dibawa Naik Tuktuk  Menuju Tribun

Video
1 tahun lalu

 Jelang MotoGP Thailand 2024, Begini Prediksi Fans MotoGP Asal Indonesia 

Video
1 tahun lalu

Pembalap MotoGP Fabio Quartararo Ingin Tinggal di Bali, Begini Respons Sandiaga Uno 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal