Video Operasi Damai Cartenz Diklaim Mampu Tekan Korban Akibat Konflik KKB

iNews
Ifaldi Musyadat
Operasi Damai Cartenz 2022 disebut efektif menangani KKB di Papua. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Operasi Damai Cartenz 2022 disebut efektif menangani KKB di Papua. Pasalnya, operasi tersebut mengedepankan pendekatan humanis. 

Hal itu diungkapkan Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri. Pihaknya menginstruksikan jajarannya untuk tidak menyerang terlebih dulu . Operasi ini mulai diberlakukan pada awal Februari hingga Desember 2022.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
8 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Satgas Damai Cartenz Tangkap 7 Pemasok Senjata ke KKB Papua, Salah Satunya Satpam SMA di Sleman

Video
9 bulan lalu

Satgas OPS Damai Cartenz Buru KKB usai Pembakaran Gedung SMP di Puncak Papua

Video
1 tahun lalu

Tim Operasi Damai Cartenz Serbu Markas KKB di Distrik Bibida, 1 Anggota KKB Tewas

Video
2 tahun lalu

KKB Tebar Teror di Intan Jaya, Kapolda Papua Tambah Kekuatan Tim Operasi Damai Cartenz

Video
2 tahun lalu

Satgas Gakkum Operasi Damai Cartenz Tangkap Pelaku Pembunuhan Michele Kurisi Doga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal