JAKARTA, iNews.id - Diduga frustasi karena cintanya ditolak, seorang pemuda nekat memanjat tower BTS setinggi 30 meter di Gang Madrasah, Kalideres, Jakarta Barat. Usaha petugas selama enam jam, tidak membuahkan hasil.
Pemuda tersebut nekat meloncat dan tewas seketika.