JAKARTA, iNews.id - Polri memastikan pihak keluarga telah mengetahui jenis penyakit yang diderita oleh Ustaz Maaher At-Thuwailibi. Maaher meninggal dunia di Rutan Salemba cabang Bareskrim Polri dalam keadaan sakit.
Sebelumnya polisi menyatakan penyakit yang diderita oleh Maaher sangat sensitif. Berikut video selengkapnya.