JAKARTA, iNews.id - Rangkaian persiapan peringatan HUT ke- 74 TNI digelar personel gabungan dari Angkatan Darat, Laut, dan Udara. Atraksi ini sudah menjadi tradisi tahunan dalam memeriahkan HUT TNI.
Beberapa personel TNI terpilih tampak mengikuti latihan bersama. HUT Ke-74 TNI akan digelar, Sabtu (5/10/2019), dengan tema TNI Profesional Kebanggaan Rakyat. Berikut video selengkapnya.
Video Editor: Ifaldi Musyadat