BEKASI, iNews.id - Dua kelompok pemuda terlibat bentrok, diduga karena rebutan lahan parkir di Jalan Raya Kali Abang Tengah, Bekasi, Jawa Barat (Jabar). Empat orang ditangkap oleh Polres Metro Bekasi Kota, 2 di antaranya langsung di tahan karena membawa senajata api.