JAKARTA, iNews.id - Satpol PP Cengkareng Jakarta Barat, menggelar aksi simpatik, memastikan pedagang makanan dan Warteg patuh prokes. Petugas memberikan bantuan paket sembako, sambil memastikan pedagang telah divaksin dan menegakan prokes kepada pelanggan.