Video Seorang Ibu di Taman Sari Meninggal usai Ikut Lomba Tarik Tambang

iNews
Dalam video amatir korban bernama Mardiah tampak begitu antusias mengikuti lomba dan menang. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Seorang ibu merenggang nyawa usai mengikuti perlombaan tarik tambang HUT Kemerdekaan RI di Kawasan Taman Sari, Jakarta Barat. Dalam video amatir korban bernama Mardiah tampak begitu antusias mengikuti lomba dan menang.

Usai memenangkan perlombaan tersebut, ibu dua anak ini tiba-tiba jatuh dan tidak sadarkan diri. Warga sempat memberikan pertolongan sebelum korban dilarikan ke rumah sakit. Namun, nyawa korban tidak dapat tertolong.

Menurut keterangan warga, perempuan berusia 44 tahun itu memiliki riwayat penyakit jantung dan darah tinggi. Berikut video selengkapnya.

Video Editor: Muarif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Siapa Sosok Antea Putri Turk yang Hidupkan Kembali Lagu WR Supratman di HUT ke-79 RI?

Video
1 tahun lalu

Ribuan Pendaki Gelar Upacara HUT Ke-79 RI di Puncak Gunung Penanggungan, Bentangkan Bendera 500 M

Video
1 tahun lalu

Aksi Heroik Siswa SMA Nekat Panjat Tiang Bendera saat Upacara 17 Agustus di Ogan Ilir

Video
1 tahun lalu

Meriahkan HUT ke-79 RI, Rutan Salatiga Gelar Lomba 17 Agustus hingga 79 Narapidana Dapat Remisi 

Video
1 tahun lalu

Meriahkan HUT ke-79 RI, Polres Cirebon Adakan Lomba Tarik Water Cannon Seberat 16 Ton

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal