Video Suasana Mal di Jakarta Hari Pertama PPKM Tampak Sepi

Mu'arif Ramadhan
Giri Hartomo
Suasana di Mal Grand Indonesia pada hari pertama pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) tampak sepi.

JAKARTA, iNews.id - Suasana di Mal Grand Indonesia pada hari pertama pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) tampak sepi. Jumlah pengunjung relatif sepi dan tidak semua tenant buka.

Di masa PPKM, mal hanya boleh buka hingga pukul 19.00 WIB. Sementara tempat makan hanya boleh 25 persen dari kapasitas.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Cek Fakta, Benarkah Beredar Foto Peresmian Mal Mewah Pertama di IKN

Video
2 tahun lalu

Antusias Warga Berburu Baju Lebaran di Mal Terbesar Kota Jember 

Video
3 tahun lalu

Imbas COVID 19, Pusat Perbelanjaan Transmart Tutup Permanen sebanyak 12 Gerai

Video
3 tahun lalu

Suasana Khusyuk Selimuti Imlek di Wihara Dharma Bakti Jakarta Barat

Video
3 tahun lalu

Pemerintah Resmi Cabut PPKM COVID-19 Mulai Hari Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal