JAKARTA, iNews.id - Tawuran dua kelompok masyarakat di Pejaten Timur, Pasar Minggu, Jakarta Selatan terjadi pada Jumat (7/5/2021) malam. Dalam video, kedua kelompok tersebut terlibat aksi saling lempar batu dan saling kejar.
Tawuran bubar setelah kepolisian sektor Pasar Minggu tiba di lokasi. Berikut video selengkapnya.