Video Teleskop Terbesar di Dunia Milik China Mulai Beroperasi

Mu'arif Ramadhan
Tim MNC Portal
China memiliki teleskop terbesar di dunia.

JAKARTA, iNews.id - China memiliki teleskop terbesar di dunia. Teleskop yang dinamai Aperture Spherical Telescope (FAST) itu panjangnya 500 meter. Ditempatkan di area seluas 38 kali sepak bola di Provinsi Guizhou Selatan.

Teleskop canggih itu diresmikan sejak Januari 2020 untuk penelitian. FAST menjadi andalan karena Observatorium Arecibo di Puerto Rico runtuh. China berencana mengizinkan ilmuwan internasional mengakses teleskop FAST tahun depan.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
3 tahun lalu

OIF UMSU Siapkan 3 Teleskop Canggih untuk Pantau Hilal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal