Video Viral Petugas Medis Hibur Diri dengan Menari dan Main TikTok saat Istirahat

iNews
Video yang merekam sejumlah petugas medis menghibur diri saat beristirahat dengan cara menari viral di media sosial. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Video yang merekam sejumlah petugas medis menghibur diri saat beristirahat dengan cara menari viral di media sosial. Diketahui, video tersebut diunggah dari akun Instagram milik Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.

Dalam video terlihat sejumlah petugas medis asyik menari bersama lengkap Alat Pelindung Diri (APD).

Selain itu, video petugas medis bermain TikTok juga viral di media sosial. Hal tersebut dilakukan agar menjaga pikiran tidak stres saat menangani pasien terinfeksi virus corona (Covid-19).

Video Editor: Ifaldi Musyadat

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
6 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Waspada! Covid-19 Kembali Naik di Indonesia hingga Kisah Lee Jae-Myung Jadi Presiden Korsel

Video
6 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Pemerintah Coret 1,9 juta daftar penerima bansos hingga Penabrak Anak Gajah di Malaysia Tampil ke Publik

Video
6 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Kasus Covid-19 Menggila Lagi di Singapura dan Hong Kong

Video
6 bulan lalu

Headline iNews.id: Jokowi Penuhi Panggilan Bareskrim Terkait Kasus Ijazah Palsu hingga Kasus COVID-19 Menggila Lagi 

Video
9 bulan lalu

MORNING NEWS: Ilmuwan Temukan Virus Corona Terbaru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal