Video WNA Tewas Jatuh dari Lantai 9 Apartemen di Kelapa Gading

iNews
Seorang Warga Negara Asing (WNA) asal Nigeria terjatuh dari lantai sembilan apartemen di Kelapa Gading, Jakarta Utara. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Seorang Warga Negara Asing (WNA) asal Nigeria terjatuh dari lantai sembilan apartemen di Kelapa Gading, Jakarta Utara. Korban tewas setelah sempat dirawat di rumah sakit kawasan Koja.

Polisi telah berkoordinasi dengan kedutaan untuk memproses kepulangan jenazah. Sebelum terjatuh, WNA tersebut sempat bergantung di pinggir apartemen untuk menghindari razia imigrasi.

Polisi telah memeriksa lima saksi atas peristiwa tersebut. Berikut video selengkapnya.

Video Editor: Ifaldi Musyadat

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
9 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Sejumlah WNA Bikin Onar, Keroyok Sekuriti Finns Beach Club Bali

Video
10 bulan lalu

MORNING NEWS: Begini Nasib Polisi di Bali Diduga Minta Rp200.000 ke Bule saat Buat Laporan

Video
1 tahun lalu

Selundupkan Hewan Langka, WNA Mesir Ditangkap di Bandara Soetta

Video
1 tahun lalu

Bayar Rp65 Juta per Orang, Imigrasi Tahan 2 WNI Tersangka Penyelundupan 28 WNA ke Australia

Video
1 tahun lalu

WNA Italia Tewas Terjatuh dari Wisata Air Terjun Ketinggian 25 Meter di Bali

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal