Viral Sampah Berserakan di JPO Bandengan, Warga Tak Nyaman

Yohannes Tobing
Mochamad Nur
Inilah kondisi Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Bandengan Indah di Jalan Bandengan Raya Utara.

JAKARTA, iNews.id - Inilah kondisi Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Bandengan Indah di Jalan Bandengan Raya Utara. Sampah berserakan di atas JPO Bandengan Indah, wilayah Penjaringan, Jakarta Utara, Senin (19/7/2021).

Sampah berserakan di atas JPO ini viral di media sosial Instagram akun @Jakut.info. Jembatan ini tampak tidak terawat, banyak tumbuhan liar yang menjuntai di sisi jembatan.

Di jembatan yang menghubungkan antara wilayah Bandengan Utara dengan Bandengan Selatan terdapat sampah plastik, botol minuman, hingga sampah rumah tangga. Berikut video selengkapnya.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Sampah Numpuk di Pinggiran Jalan, Warga Depok Mengeluh Bau Busuk

Video
2 tahun lalu

Ganggu Kenyamanan, Tumpukan Sampah Hiasi Kawasan Malioboro usai Libur Panjang

Video
2 tahun lalu

Warga Lebak Keluhkan Bau Busuk dan Sampah Menggunung, Minta Lokasi TPA Dipindah

Video
2 tahun lalu

Timbulkan Bau Menyengat, Tumpukan Sampah di Terminal Cileungsi Bikin Penumpang Tak Nyaman

Video
2 tahun lalu

Ganggu Aktivitas Warga, Sampah Menggunung di Ruas Jalan dan Pasar Tradisonal Usai Lebaran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal