Wanita asal Donggala Lahirkan Bayi Perempuan di Pengungsian

iNews

DONGGALA, iNews.id - Kisah haru sekaligus bahagia dialami Kalsum, warga Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng). Kalsum melahirkan seorang putri di tempat pengungsian Perbukitan Desa Limboro, Kecamatan Benawau, Rabu (3/10/2018).

Dia kemudian memberi nama anaknya, Kamila Assyifa Azzahra. Awalnya, Kalsum sangat takut berada di tenda pengungsian pascagempa dan tsunami. Namun, dibantu warga dia berhasil melahirkan putrinya dengan selamat.

Video Editor : Mu'arif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
4 bulan lalu

Tsunami Usai Gempa Kamchatka: WNI di Rusia Ceritakan Detik-Detik Kepanikan Warga

Video
4 bulan lalu

Gempa Dahsyat Magnitudo 8,7 Guncang Rusia, BMKG Keluarkan Peringatan Tsunami untuk Sejumlah Wilayah Indonesia

Video
2 tahun lalu

Gelar Latihan Penanggulangan Bencana Alam, TNI AL Ajarkan Pentingnya Sikap Sadar Bencana

Video
2 tahun lalu

Ibu Muda Tiba-Tiba Melahirkan saat Antre di Bank, Begini Kondisinya

Video
2 tahun lalu

 Viral Video, Ibu di Pandeglang Melahirkan Bayi Kembar di Dalam Mobil Pikap 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal