Warga Marunda Dilanda Krisis Air, Wali Kota Jakut: Sedang Perbaikan, Sedikit Lagi Selesai

Mu'arif Ramadhan
Yohannes Tobing
Warga di sekitar wilayah Kelurahan Marunda, Cilincing, Jakarta Utara, sudah hampir satu bulan mengalami krisis air bersih.

JAKARTA, iNews.id - Warga di sekitar wilayah Marunda Kepu RT 08 dan RT 09, RW 07, Kelurahan Marunda, Cilincing, Jakarta Utara, sudah hampir satu bulan mengalami krisis air bersih yang disalurkan PT AETRA. Akibatnya, warga yang tinggal di pemukiman nelayan tersebut kesulitan beraktivitas dan masih mengandalkan bantuan air yang dikirimkan PT AETRA melalui truk air yang nantinya diambil langsung oleh warga.

Terkait krisis air di Marunda, Wali Kota Jakarta Utara mengatakan bahwa terdapat perbaikan yang saat ini sedang dikerjakan pihak PAM AETRA.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
10 bulan lalu

Tinjau SPAM Jatiluhur di Bekasi, Wapres Gibran Sebut Ketersediaan Air Bersih Bisa Bantu Atasi Stunting

Video
11 bulan lalu

Pramono Janjikan Seluruh Warga Jakarta Bisa Akses Air Bersih pada 2029

Video
1 tahun lalu

Tak Ada Bantuan, Warga Gunung Kidul Terpaksa Beli Air saat Kekeringan Melanda

Video
1 tahun lalu

Jokowi Resmikan Sistem Penyediaan Air Bersih Senilai Rp1,38 Triliun di Lampung

Video
1 tahun lalu

Pasokan Mulai Mengalir, Pemerintah Berupaya Sediakan Air Bersih di IKN

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal