550 Kru Kapal Induk USS Theodore Roosevelt Positif Virus Corona

Anton Suhartono
Kapal induk USS Theodore Roosevelt (Foto: AFP)

Lima hari setelah memecar Crozier, Modly meminta maaf dan mengundurkan diri terkait hujan kritik. Bahkan Modly dikecam oleh para kru USS Theodore Roosevelt yang tak terima dengan pemecatan Crozier.

Crozier mengirim surat yang menggambarkan kengerian wabah corona di kapal induk bertenaga nuklir itu. Dia meminta kepada Pentagon untuk mengizinkannya mengosongkan kapal dan mensterilkannya di Guam.

"Penyebaran penyakit ini sedang berlangsung dan semakin cepat. Kami tidak dalam kondisi berperang. Para kru tidak perlu mati untuk ini,” ujarnya, dalam tulisan.

Namun Pentagon menganggap isi surat itu terlalu berlebihan dan bisa menjadi presenden buruk karena diketahui musuh.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
6 hari lalu

Trump Banggakan Kekuatan Laut AS Terbaik di Dunia tapi Takut Gagal Raih Nobel Perdamaian

Nasional
16 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
23 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Aksesoris
1 bulan lalu

Mengenal Kapal Induk Giuseppe Garibaldi Masuk Defile Alutsista TNI

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal