6 Anggota Tim Kampanye Positif Virus Corona, Trump: Saya Sehat

Anton Suhartono
Donald Trump (Foto: AFP)

TULSA, iNews.id - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menegaskan dirinya dalam kondisi sehat. Hal itu disampaikan di hadapan ribuan pendukungnya dalam kampanye akbar Pilpres AS di Kota Tulsa, Oklahoma, Sabtu (21/6/2020) malam waktu setempat.

Sebelumnya enam tim kampanye Trump dinyatakan positif virus corona dan sudah menjalani karantina. Tak diketahui apakah keenam orang tersebut pernah menjain kontak dengan Trump atau tidak.

Selain itu, kampanye yang menghadirkan banyak orang di BOK Arena juga bisa berisiko menularkan Covid-19. Namun petugas membelakukan aturan ketat.

“Anda akan tahu (jika saya punya masalah kesehatan),” kata Trump, seperti dikutip dari AFP, Minggu (21/6/2020).

Pada kesempatan tersebut Trump juga menyebut para pendukungnya sebagai pejuang.

Menurut dia, para pendukun tetap datang meskipun dibayangi ancaman terpapar virus corona. Ini merupakan kampanye akbar pertamanya setelah 3 bulan dihentikan akibat lockdown wabah Covid-19.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 jam lalu

Tak Kirim Delegasi AS ke KTT G20, Trump Tuduh Afsel Langgar HAM soal Pembunuhan Warga Kulit Putih

Internasional
3 jam lalu

Mengejutkan, Amerika Tak Kirim Seorang Pejabat pun ke KTT G20 di Afrika Selatan

Internasional
3 jam lalu

Ini Alasan Kazakhstan Normalisasi Hubungan dengan Israel

Internasional
5 jam lalu

Duh, Pejabat Perusahaan Farmasi Pingsan di Dekat Trump saat Pengumuman Harga Obat Diet

Internasional
6 jam lalu

Kazakhstan Ikuti Jejak UEA dan Maroko, Gabung Klub Negara Muslim Pro-Israel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal