Ada-Ada Saja, Pria Ini Tewas setelah Baluri Penis dengan Lem sebagai Pengganti Kondom

Umaya Khusniah
Lem epoksi. (Foto: woodguide)

NEW DELHI, iNews.id - Seorang pria di India tewas setelah menutupi seluruh penisnya dengan lem epoksi saat akan berhubungan badan dengan mantan tunangan. Dia nekat melakukannya karena lupa membawa kondom

Salman Mirza (25) nekat melakukan hal konyol itu setelah check in di hotel kawasan Jahapura Ahmedabad, Gujarat, 22 Juni lalu. Mirza lantas ditemukan tak sadarakan diri keesokan harinya di sebuah semak-semak dekat kompleks apartemen. 

Seorang perwira senior polisi Kota Ahmedabad mengatakan, pasangan yang juga merupakan pecandu itu awalnya mengonsumsi narkoba di hotel sebelum berhubungan badan. Tak hanya itu, keduanya juga mencampur pemutik dengan lem lalu menghirupnya agar lebih 'nendang'. 

"Karena mereka tidak memiliki perlindungan apapun, mereka memutuskan untuk mengoleskan perekat pada bagian pribadinya untuk memastikan perempuan tidak hamil," katanya.

Teman Mirza, Firoz Shaik yang mengetahui temannya pingsan segera membawanya pulang. Namun karena kondisinya memburuk, dia dilarikan ke Rumah Sakit Sipil Sola hingga akhirnya meninggal.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Nasional
15 hari lalu

Pengemudi Lexus yang Tewas Tertimpa Pohon di Pondok Indah Ternyata Eks Direktur Danareksa

Megapolitan
31 hari lalu

Terapis Spa Tewas di Lahan Kosong Jaksel, Polisi Pastikan Korban Tak Hamil

Destinasi
1 bulan lalu

Heboh Bule Polandia Ditemukan Meninggal Dunia di Bali setelah Diet Ekstrem

Megapolitan
2 bulan lalu

Polisi Ungkap Identitas Mayat Anak 8 Tahun yang Bersimbah Darah di Kosan Penjaringan Jakut

Megapolitan
2 bulan lalu

Tragis! Pasutri Kecelakaan Maut di Ragunan, Suami Tewas di Lokasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal