Aktivis LGBTQ Ditemukan Tewas di Pinggir Jalan, Ahli Patologi: akibat Pembekapan 

Umaya Khusniah
Penyebab tewasnya aktivis LGBTQ Kenya, Edwin Chiloba akibat kekurangan oksigen. (Foto: Instagram)

Sebelumnya, mayat Chiloba ditemukan dalam kotak logam di pinggir jalan dekat Kota Eldoret minggu lalu. 

Polisi percaya, Chiloba yang merupakan seorang model dan perancang busana, dibunuh di rumahnya di Kota Kenya barat. Polisi telah menetapkan teman sekamarnya, Jacktone Odhiambo, yang diduga memiliki hubungan dengannya, sebagai tersangka utama.

Odhiambo dan empat tersangka lainnya kini berada dalam tahanan polisi.

Kematian Chiloba telah menggemparkan komunitas LGBTQ di Kenya. Pasalnya, homoseksualitas merupakan hal yang tabu. Seks gay dapat dihukum 14 tahun penjara meskipun hukum itu jarang ditegakkan.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

Bocah Alvaro yang Hilang 8 Bulan di Pesanggrahan Ditemukan Tewas

Megapolitan
8 hari lalu

Terungkap! Motif Penikaman Brutal di Condet Jaktim Dipicu Asmara

Megapolitan
9 hari lalu

Kronologi Penikaman Maut di Condet yang Tewaskan Pria

Megapolitan
9 hari lalu

Warga Condet Tewas Ditikam di Leher, Pelaku Ditangkap!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal