Arab Saudi dan UEA Sumbang Rp2,8 Triliun ke Yaman untuk Ramadan

Nathania Riris Michico
Sebuah foto menunjukkan seorang anak Yaman memandangi bangunan-bangunan yang hancur akibat serangan udara di Kota Taez, Yaman selatan. (FOTO: Ahmad Al-Basha/AFP)

Penghentian penarikan pasukan itu memicu pertanyaan tentang tujuan pembicaraan tingkat lanjut AS guna menyetujui kerangka kerja bagi negosiasi politik untuk mengakhiri perang.

Pada Minggu, media yang dikelola Houthi, Masirah, melaporkan wilayah di ibu kota Yaman, Sanaa, diserang jet-jet tempur Koalisi Arab. Serangan itu menewaskan 11 orang, termasuk lima siswa karena serangan menghantam sebuah sekolah dan rumah-rumah di dekatnya.

Namun, Koalisi Arab membantah laporan yang menyatakan pasukannya menargetkan wilayah pemukiman di Sanaa. Siapa yang benar dari kedua klaim tersebut belum bisa diverifikasi secara independen.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
7 hari lalu

Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel

Internasional
10 hari lalu

Rekor! Arab Saudi Terbitkan 4 Juta Visa Umrah dalam 5 Bulan

Internasional
11 hari lalu

Simak! Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

Nasional
12 hari lalu

Wakapolri Ungkap 3 Prioritas Presiden Prabowo di Forum Polri–Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi

Nasional
12 hari lalu

DPR Sebut Masa Tinggal Jemaah Haji 41 Hari Terlalu Lama: Sebulan Cukup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal