Barack dan Michelle Obama Akan Hadiri Pemakaman George HW Bush

Nathania Riris Michico
Barack Obama dan istrinya, Michelle Obama. (Foto: Chris Jackson/Getty Images)

Dirilis pada 13 November, memoar Michelle yang berjudul "Becoming" terjual lebih dari dua juta kopi di Amerika Utara dalam 15 hari pertama.

Ibu negara keturunan pertama Amerika Afrika pertama sekaligus istri presiden AS kulit hitam pertama itu sangat populer di dalam dan luar negeri. Dia dikagumi karena kepribadiannya yang hangat, kecerdasan, serta aktivisme perempuan.

Dalam buku itu dia menulis bahwa dia tidak akan pernah memaafkan Donald Trump karena mempertanyakan kewarganegaraan suaminya. Michelle menuduh Trump dan orang-orang lain menyebabkan keluarganya dalam bahaya.

Dia juga menggali masalah pribadinya terkait masa saat dia keguguran, bagaimana dia mengandung anak perempuannya Malia (20) dan Sasha (17) melalui fertilisasi in-vitro, serta soal kehiudpan pernikahannya.

Diterbitkan dalam 31 bahasa, memoar ini juga merupakan buku terlaris di Australia, Inggris, Prancis, Jerman, Israel, Korea, Finlandia, Afrika Selatan, dan Taiwan.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
5 hari lalu

Profil Dick Cheney, Mantan Wapres AS Arsitek Pertahanan yang Dorong Perang Irak

Internasional
3 bulan lalu

Hubungan Renggang, Trump Pindahkan Foto Obama ke Pojokan Tangga Gedung Putih

Internasional
3 bulan lalu

Trump Tegaskan Akan Gugat Barack Obama Terkait Skandal Pilpres AS 2016

Internasional
3 bulan lalu

Tuduhan Skandal Pilpres AS 2016, Trump: Obama Harus Bayar Mahal!

Internasional
4 bulan lalu

Trump Bakal Tangkap Obama, Gedung Putih: Siapa pun yang Bersalah Harus Dimintai Pertanggungjawaban

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal