Begini Pelaksanaan Sholat Tarawih Perdana di Masjidil Haram Tahun Ini

Ahmad Islamy Jamil
Umat Islam menunaikan Sholat Tarawih perdana di Masjdil Haram, Makkah, pada Ramadan 1442 H. (Foto: SPA)

“Di samping itu, presidensi juga mengerahkan lebih dari 45 tim lapangan untuk bekerja 24 jam untuk mensterilkan Masjidil Haram dan area luarnya, serta mendistribusikan lebih dari 300 perangkat sterilisasi tangan berkualitas tinggi,” kata kantor berita itu lagi.

Raja Arab Saudi, Salman bin Abdulaziz, pada Minggu (11/4/2021) setuju untuk mempersingkat pelaksanaan Sholat Tarawih di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi di Madinah selama Ramadan tahun ini. Sholat sunah malam itu dipangkas menjadi 10 rakat saja.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Nasional
2 jam lalu

RI Resmi Punya Hotel di Makkah, Jadi Kampung Haji di Saudi 

Internasional
8 jam lalu

Jet-Jet Tempur Saudi Gempur Yaman, Rebut Kembali Hadhramaut dan Al Mahra dari Pemberontak

Nasional
2 hari lalu

Cadangan Minyak Venezuela Kalahkan Saudi hingga Iran, Segini Jumlahnya

Internasional
2 hari lalu

Saudi Larang Fasilitas Umum termasuk Masjid Diberi Nama Raja dan Pemimpin Negara Lain

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal