'Berbahaya' bagi Siswa, Puluhan Guru di Queensland Dilarang Mengajar

Nathania Riris Michico
Pelajar di Australia. (Foto: iStock)

El Sayed membantah melakukan hal tersebut, dan perempuan itu meninggal sebelum penyelidikan kriminal dilakukan.

"Tindakan El Sayed merupakan tindakan paling buruk dari berbagai kasus yang ada," demikian pernyataan QCAT.

QCAT juga menyebut ada kemungkinan El Sayed akan melakukan hal yang sama bila kembali mengajar.

Dalam sebuah kasus serius lainnya, seorang guru sains berusia 35 tahun dituduh merayu seorang siswa perempuan berusia 17 tahun dalam mata pelajaran biologi, untuk nantinya diajak berhubungan seks pada 2015 dan 2016.

Pria yang diketahui dengan nama 'DGM' memberi uang 250 dolar Australia kepada murid tersebut ketika dia berbohong mengenai hubungan mereka guna melindungi sang guru.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internet
5 hari lalu

Ini Media Sosial yang Dilarang Digunakan Anak di Australia  

Internet
5 hari lalu

Australia Terapkan Aturan Anak di Bawah 16 Tahun Dilarang Punya Media Sosial, Kapan Indonesia? 

Nasional
6 hari lalu

Bos Danantara Bertemu 5 CEO Australia, Bahas Investasi Strategis!

Sains
7 hari lalu

Viral Aurora Pink Muncul di Langit Australia, Indah Banget!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal