Bikin Melongo, Ada 18 Identitas Gender yang Diakui di Thailand

Umaya Khusniah
18 identitas gender yang diakui dalam leksikon lokal Thailand. (Foto: Pixabay )

BANGKOK, iNews.id - Ada 18 identitas gender yang diakui dalam leksikon lokal Thailand. Di negara ini, homoseksualitas tidak secara khusus dianggap sebagai dosa dalam ajaran Buddhisme.

“Faktanya, ada 18 identitas gender yang diakui dalam leksikon lokal,” ungkap laporan RocketNews24.

Identitas gender berbeda dari 'seks biologis' atau jenis kelamin biologis. Di New York, ada 31 identitas gender yang diakui di wilayah itu. 

Beberapa identitas gender di negara itu menghadapi diskriminasi. Meski demikian, mereka telah memperoleh penerimaan yang signifikan selama bertahun-tahun. Mereka pada akhirnyadianggap sebagai bagian dari masyarakat Thailand.

Berikut ini daftar gender yang diakui Thailand:

1. Pria artinya seorang pria yang menyukai wanita.

2. Wanita artinya seorang wanita yang menyukai pria.

3. Tom artinya wanita yang berpenampilan seperti pria. Tom merupakan orang yang menyukai Dee.

4. Dee artinya wanita yang menyukai Tom.

5. Tom Gay artinya wanita yang menyukai Tom dan Dee.

6. Tom Gay King artinya wanita yang berpenampilan seperti Tom namun terlihat gagah.

7. Bi merupakan wanita yang menyukai semua orang, termasuk wanita dan pria.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Internasional
3 hari lalu

Thailand Tuduh Kamboja Langgar Gencatan Senjata

Internasional
7 hari lalu

Breaking News: Thailand dan Kamboja Sepakati Gencatan Senjata

Internasional
7 hari lalu

Thailand Tak Akan Tarik Pasukan dari Perbatasan Kamboja, kecuali...

Internasional
8 hari lalu

Pemerintah Thailand Akui Robohkan Patung Hindu di Perbatasan Kamboja, Ini Alasannya

Internasional
9 hari lalu

Kamboja Tuduh Pasukan Thailand Robohkan Patung Hindu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal