Bos Mata-Mata Turki Bertemu Delegasi Hamas di Ankara, Bahas Apa?

Ahmad Islamy Jamil
Kepala Badan Intelijen Nasional Turki, Ibrahim Kalin. (Foto: Instagram/@ikalintr)

Hamas juga menawan sekitar 250 orang lainnya dalam operasi tersebut, menurut penghitungan Israel. Serangan Israel berikutnya terhadap Jalur Gaza telah menewaskan lebih dari 41.000 warga Palestina sampai hari ini.

TRT Haber mengatakan, Badan Intelijen Nasional Turki telah menghubungi semua pihak termasuk Hamas, Israel, Qatar, dan Amerika Serikat. Mereka sedang melakukan diplomasi intensif untuk gencatan senjata di Gaza.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
21 menit lalu

Musim Dingin Tiba, Warga Gaza Berjuang Hadapi Hujan hingga Banjir

Soccer
20 menit lalu

Profil Anwar El Ghazi: Fakta Mengejutkan di Balik Karier dan Aksi Kemanusiaannya!

Internasional
18 jam lalu

Mengapa Netanyahu Tolak Masuk PM Norwegia Jonas Gahr Store ke Israel?

Internasional
18 jam lalu

Daftar 8 Perang dan Konflik yang Dihentikan Trump, dari Gaza hingga Sengketa Sungai Nil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal