Brutalnya Serangan Israel di Jenin, 80 Persen Rumah Kamp Pengungsi Hancur Dibom

Anton Suhartono
Serangan Israel ke Jenin, Tepi Barat, menghancurkan 80 persen rumah kamp pengungsi yang dihuni belasan ribu penduduk (Foto: Reuters)

Serangan tersebut merusak infrastruktur, rumah, dan gedung tempat tinggal, memaksa 4.000 warga Palestina mengungsi.

Dari sedikitnya 12 korban tewas, lima di antaranya anak-anak. Belum lagi korban luka yang jumlahnya jauh lebih banyak lagi.

"Sungguh memilukan melihat ribuan pengungsi Palestina, awalnya mengungsi sejak 1947-1949, dipaksa keluar dari kamp dalam ketakutan yang hina di tengah malam," bunyi pernyataan.

Pernyataan itu juga menegaskan, impunitas yang diterima Israel atas tindakan kekerasan mereka selama puluhan tahun hanya semakin memicu dan mengintensifkan berulangnya siklus kekerasan.

Para ahli menyerukan agar Israel dimintai pertanggungjawaban di bawah hukum internasional karena melanggengkan pendudukan ilegal serta tindakan kekerasan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
4 jam lalu

Perang Gaza, Pengguna Narkoba di Israel Melonjak Drastis

Internasional
5 jam lalu

Max Planck Sebut 100.000 Warga Gaza Tewas akibat Serangan Israel, Ini Perinciannya

Internasional
7 jam lalu

Lembaga Penelitian AS Sebut Korban Tewas Serangan Israel ke Gaza Tembus 100.000 Orang

Internasional
7 jam lalu

Jutaan Warga Depresi akibat Perang Gaza, Israel Kekurangan Terapis dan Psikolog

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal