China: Kami Negara Pertama di Dunia Berhasil Lewati Pandemi Covid-19

Arif Budiwinarto
Presiden China, Xi Jinping, mengklaim negaranya merupakan yang pertama berhasil mengatasi pandemi Covid-19. (foto: AFP)

Pada April, China pernah mencatat nihil kasus baru selama lebih dari 30 hari. Namun, pada Mei negara itu mengalami gelombang kedua Covid-19 setelah ratusan kasus infeksi baru ditemukan di kota Beijing.

Setelah itu, kurva penularan Covid-19 di China daratan mengalami penurunan yakni kurang dari 100 kasus per hari. Dasar inilah yang kemudian dipakai pemerintah melonggarkan aturan lockdown serta membuka pusat bisnis, pusat keramaian, pariwisata dan terakhir sekolah.

Sampai Selasa (8/9) ini jumlah kasus infeksi Covid-19 di China mencapai 85.144, angka kematian sebanyak 4.634 serta 80.335 orang dinyatakan sembuh.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Internasional
12 jam lalu

Wow, China Temukan Harta Karun Emas Hampir 1.500 Ton

Internasional
13 jam lalu

Ini Pernyataan PM Jepang Sanae Takaichi yang Bikin China Murka

Internasional
14 jam lalu

China Desak Warganya Tak Berkunjung ke Jepang, Ada Apa?

Internasional
3 hari lalu

Negara Barat Waswas dengan Perkembangan Senjata Nuklir China

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal