Covid-19 Varian Omicron Masuki Asia Tenggara, 2 Negara Nyatakan Kasus Pertama 

Umaya Khusniah
Virus Covid-19 varian Omicron telah merambah Asia Tenggara. (Foto: Ilustrasi/Ist)

JAKARTA, iNews.id - Virus Covid-19 varian Omicron telah merambah Asia Tenggara. Dua negara telah mengkonfirmasi adanya kasus positif Covid-19 varian baru ini. 

Negara Asia Tenggara pertama yang menyatakan adanya kasus Covid-19 varian Omicron yakni Singapura. Asa dua kasus impor Covid varian omicron pada Kamis (2/12/2021). 

Kementerian Kesehatan Singapura menyatakan kedua pasien tersebut telah diisolasi. Pelacakan kontak terhadap kedua orang itu juga sedang berlangsung. 

Pelacakan antara lain dilakukan terhadap para penumpang di penerbangan yang sama dengan mereka yang terinfeksi. 

“Tidak ada bukti penularan komunitas,” ungkap Kementerian Kesehatan Singapura dalam sebuah pernyataan yang dikutip pada Kamis.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Menhan se-ASEAN Bertemu di Malaysia, Sepakat Perkuat Kerja Sama Pertahanan

Nasional
1 bulan lalu

Presiden Prabowo Ungkap Ciri-Ciri Negara Berhasil, Apa Itu?

Nasional
1 bulan lalu

Pemerintah Masih Cari Investor untuk Proyek Giant Sea Wall

Bisnis
2 bulan lalu

5 Negara dengan Miliarder Perempuan Terbanyak di Dunia, Siapa Nomor 1?

Internasional
3 bulan lalu

10 Negara dengan Gaji Guru Tertinggi di Dunia: Kontras dengan Nasib Guru di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal