Diisukan Tewas, Wakil PM Afghanistan Baradar Muncul dalam Wawancara Video: Saya Sehat!

Anton Suhartono
Abdul Ghani Baradar muncul dalam wawancara video dengan stasiun televisi pemerintah Afghanistan (Foto: Reuters)

Baradar memang sejak lama tidak terlihat di depan umum. Dia juga tak ikut dalam rombongan delegasi yang bertemu dengan Menteri Luar Negeri Qatar Sheikh Mohammed bin Abdulrahman Al Thani di Kabul pada Minggu.

Baradar mengatakan dia dalam perjalanan ke tempat lain saat Menlu Qatar berkunjung.

Isu soal keretakan internal muncul terkait persaingan antara komandan militer di Taliban seperti Jaringan Haqqani dengan para pemimpin kantor politik di Doha, Qatar. Kelompok yang mengangkat nama Baradar ini memimpin upaya diplomatik untuk mencapai kesepakatan damai dengan Amerika Serikat.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
8 hari lalu

Gempa M6,3 Guncang Afghanistan, 20 Orang Tewas 320 Luka

Internasional
8 hari lalu

Gempa Dahsyat Bermagnitudo 6,3 Guncang Afghanistan

Internasional
21 hari lalu

Profil Sanae Takaichi PM Perempuan Pertama Jepang, Mantan Drummer Band Heavy Metal

Internasional
21 hari lalu

Breaking News: Sanae Takaichi Jadi Perdana Menteri Perempuan Pertama Jepang

Internasional
21 hari lalu

Pemerintah Jepang Bubar, Parlemen Pilih Perdana Menteri Baru Hari ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal