Disiarkan Langsung di TV, Pastor Ditikam di Gereja Terbesar Kanada

Nathania Riris Michico
Pastor Katolik Claude Grou berbicara dalam konferensi pers pada 1 Maret 2019, tentang pekerjaan yang harus dilakukan di Gereja Saint Joseph di Montreal. (FOTO: Sebastien St-Jean / AFP)

Plamondon menyebut pelaku diam, tetapi tampak "sangat bertekad" menyerang sang pastor.

Setelah diserang, Grou sempat bangkit dan mundur saat petugas keamanan mengelilingi penyerang, yang menjatuhkan pisaunya. Tiga penjaga menahannya sementara yang lain menolong Grou, yang sangat terkejut.

Sang pastor dilarikan ke rumah sakit dan kondisinya dikatakan stabil.

"Dia sedikit mengalami luka di tubuh bagian atas," kata polisi, kepada AFP.

Setelah insiden itu, gereja ditutup namun layanan ibadah akan dilanjutkan keesokan harinya.

Tersangka berusia 26 tahun, yang namanya tidak disebutkan, dijadwalkan muncul di pengadilan pada Sabtu.

Polisi tidak mengungkap motif serangan, namun juru bicara Caroline Chevrefils mengatakan kepada AFP bahwa dia memang dikenal oleh kepolisian.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
13 hari lalu

Kanada Tarik Iklan Audio Presiden Ronald Reagan yang Bikin Trump Murka

Internasional
14 hari lalu

Trump Hentikan Negosiasi Dagang dengan Kanada gegara Iklan Presiden Ronald Reagan

Internasional
16 hari lalu

Israel Kecam Rencana Kanada Tangkap Netanyahu

Internasional
16 hari lalu

PM Kanada Carney Tegaskan Bakal Tangkap Netanyahu jika Berani Berkunjung

Internasional
23 hari lalu

Malaysia Geger, Siswi SMA Ditikam Temannya hingga Tewas di Sekolah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal