Dosis Booster Vaksin Covid Diklaim Mampu Kurangi Rawat Inap hingga 800.000 Pasien di Eropa

Antara
Ilustrasi vaksin Covid-19. (Foto: Reuters)

SOLNA, iNews.id – Dosis booster vaksin Covid diklaim mampu mengurangi rawat inap RS hingga 800.000 pasien di Eropa pada masa mendatang, bahkan saat varian omicron menyebar secara tak terduga.

“Penyerapan vaksin booster saat ini yang dicapai pada awal Januari mampu mengurangi pasien rawat inap omicron ke depan hingga 500.000 – 800.000 orang di Eropa,” demikian keterangan Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Eropa (ECDC) pada Kamis (27/1/2022).

Angka itu mencakup kawasan Uni Eropa yang beranggotakan 27 negara ditambah Norwegia, Islandia dan Liechtenstein. Saat ini, sekitar 70 persen dari 450 juta populasi di Uni Eropa telah mendapatkan vaksin corona secara lengkap. Separuh dari mereka sudah mendapatkan dosis booster alias dosis penguat.

“Dengan memperluas program booster ke seluruh penerima vaksin lengkap mampu mengurangi jumlah pasien rawat inap baru hingga 300.000-500.000 lagi,” kata ECDC.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
12 hari lalu

Tanggapan Santai Rusia Setelah Menguji Coba Rudal Bertenaga Nuklir Burevestnik

Nasional
21 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
28 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Menkes Minta Kasus Keracunan MBG Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal