Eks Model Prancis Mengaku Diperkosa Sutradara Ternama Pemenang Oscar saat Masih Remaja

Nathania Riris Michico
Roman Polanski saat preview film terakhirnya 'J'accuse' (An Officer and a Spy) di Paris, pada 4 November 2019. (FOTO: THOMAS SAMSON / AFP via Getty Images)

Dia mengatakan, dugaan pemerkosaan itu sangat kejam.

"Dia memukul saya sampai saya menyerah dan kemudian memperkosa saya, membuat saya melakukan segala macam hal."

Monnier mengaku menceritakan apa yang terjadi padanya malam itu kepada dua perempuan lain yang juga tinggal di pondok Polanski: sahabatnya dan perempuan lain yang menjadi pacar Polanski selama empat tahun.

Kedua perempuan itu dihubungi oleh Le Parisien dan mengonfirmasi cerita versi Monnier.

Monnier, yang berakting dalam beberapa film pada 1980-an, mengatakan dia akhirnya memutuskan untuk berbicara ketika film baru Polanski tentang keadilan akan keluar.

Monnier juga mengatakan dirinya sudah menulis surat tentang dugaan pemerkosaan ke polisi Los Angeles dan kepada ibu negara Prancis, Brigitte Macron.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Nasional
9 hari lalu

Ternyata Ini Motif Istri Rekam Suami Perkosa Pelayan Warung di Makassar

Nasional
9 hari lalu

Keji! Majikan Perkosa Pelayan Warung di Makassar, Aksi Direkam Sang Istri

Seleb
11 hari lalu

Tegas! Sal Priadi Bantah Bela Sitok Srengenge usai Foto Barengnya Viral

Megapolitan
20 hari lalu

Polisi Pastikan Pemilik Email Penyebar Teror Bom 10 Sekolah Depok Bukan Korban Pemerkosaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal